Pedoman Daftar Pustaka

Pembaruan: 18 November 2022

Artikel Jurnal

Qamar, N. (2021). Theory Position in the Structure of Legal Science. SIGn Jurnal Hukum, 3(1), 52-64. https://doi.org/10.37276/sjh.v3i1.126

Rezah, F. S. & Muzakkir, A. K. (2021). Custom as a Critical Concept and Siri’ as the Core Concept of Ugi-Mangkasara Culture. SIGn Jurnal Hukum, 3(1), 40-51. https://doi.org/10.37276/sjh.v3i1.123

Muzakkir, A. K., et al. (2021). Pembatalan Pembahasan Rancangan Undang-Undang tentang Penyelenggaraan Pemilihan Umum dan Keterkaitannya pada Pemilihan Umum Tahun 2024. Pleno Jure, 10(1), 54-67. https://doi.org/10.37541/plenojure.v10i1.560

Authored Book

Husen, L. O. (2019). Negara Hukum, Demokrasi dan Pemisahan Kekuasaan. CV. Social Politic Genius (SIGn).

Qamar, N. & Rezah, F. S. (2020). Metode Penelitian Hukum: Doktrinal dan Non-Doktrinal. CV. Social Politic Genius (SIGn).

Qamar, N., et al. (2018). Menguak Nilai Kearifan Lokal Bugis Makassar: Perspektif Hukum dan Pemerintahan. CV. Social Politic Genius (SIGn).

Edited Book

Yunus, R. (Ed.). (2018). Abstract Proceeding ICGD 2018: Gender and Development in Changing Society. CV. Social Politic Genius (SIGn).

Dessibali, N. & Ismail, D. (Eds.). (2017). Dinamika Kelautan Nasional: Pokok Pikiran Alumni Kelautan Universitas Hasanuddin. CV. Social Politic Genius (SIGn).

Kresna, A., et al. (Eds.). (2016). Melantai: Catatan Masa Orientasi Gerakan Mahasiswa. CV. Social Politic Genius (SIGn).

Book Section

Yunis, H. (2007). Corporate Governance for Bank. Dalam S. Archer & R. A. A. Karim (Eds.), Islamic Finance: The Regulatory Challenge (hlm. 295-309). John Wiley & Sons.

Rachman, N. F. & Siscawati, M. (2016). Forestry Law, Masyarakat Adat and Struggles for Inclusive Citizenship in Indonesia. Dalam C. Antons (Ed.), Routledge Handbook of Asian Law (hlm. 224-249). Routledge.

Hermalin, B. E., et al. (2007). Contract Law. Dalam A. M. Polinsky & S. Shavell (Eds.), Handbook of Law and Economics (Vol. 1, hlm. 3-138). Elsevier.

Laporan oleh Instansi Pemerintah

Direktorat Jenderal Kekayaan Intelektual. (2019). Panduan Penggunaan Permohonan Pendaftaran Merek Melalui Aplikasi Merek (Versi 1.0.). Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia. https://dgip.go.id/unduhan/download/panduan-permohona-merek-19-2019

Laporan oleh Organisasi

Indonesia Corruption Watch. (2021). Perbaikan Tata Kelola yang Semu (Laporan Akhir Tahun 2021). https://antikorupsi.org/sites/default/files/dokumen/2022_04_04_LAT%202021%20Indonesia.pdf

Presentasi Konferensi

Muzakkir, A. K., et al. (2021, October 18-19). Split-Ticket Voting in Strategic Coordination Approach to General Election of Provincial – City House of Representatives of 2019 in Rappocini Sub-District, Makassar City [Conference Presentation]. HICOSPOS 2021: Hasanuddin International Conference on Social and Political Sciences, Makassar, Indonesia.

Skripsi, Tesis, atau Disertasi yang Belum Diterbitkan Online

Muzakkir, A. K. (2015). Keberpihakan Media Televisi dalam Pemberitaan Calon Presiden Menjelang Pilpres 2014 [Skripsi Sarjana yang Belum Diterbitkan Online]. Universitas Hasanuddin.

Skripsi, Tesis, atau Disertasi yang Diterbitkan Online

Muzakkir, A. K. (2022). Split-Ticket Voting pada Pemilihan Umum Legislatif DPR RI – DPRD Provinsi Tahun 2019 di Kota Makassar = Split-Ticket Voting in Legislative General Election of the House of Representatives of the Republic of Indonesia – the Provincial House of Representatives of 2019 in Makassar City [Tesis Magister, Universitas Hasanuddin]. Repository Universitas Hasanuddin. http://repository.unhas.ac.id/id/eprint/13454/

Peraturan Perundang-Undangan Indonesia

Lembaran Negara

Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 13 Tahun 2022 tentang Perubahan Kedua Atas Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2011 tentang Pembentukan Peraturan Perundang-Undangan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2022 Nomor 143, Tambahan Lembaran Negara Nomor 6801).

Berita Negara

Peraturan Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional Republik Indonesia Nomor 18 Tahun 2021 tentang Tata Cara Penetapan Hak Pengelolaan dan Hak Atas Tanah (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2021 Nomor 1202).

Lembaran Daerah

Peraturan Daerah Kabupaten Toraja Utara Nomor 1 Tahun 2019 tentang Pengakuan dan Perlindungan Hak Masyarakat Hukum Adat (Lembaran Daerah Kabupaten Toraja Utara Tahun 2019 Nomor 1, Tambahan Lembaran Daerah Kabupaten Toraja Utara Tahun 2019 Nomor 99).

Berita Daerah

Peraturan Gubernur Provinsi Daerah Khusus Ibukota Jakarta Nomor 11 Tahun 2017 tentang Ikon Budaya Betawi (Berita Daerah Provinsi Daerah Khusus Ibukota Jakarta Tahun 2017 Nomor 61007).

Peraturan Walikota Makassar Nomor 51 Tahun 2020 tentang Penerapan Disiplin dan Penegakan Hukum Protokol Kesehatan Sebagai Upaya Pencegahan dan Pengendalian Corona Virus Disease 2019 (Berita Daerah Kota Makassar Tahun 2020 Nomor 51).

Situs Web Berita

Alam, B. (2021, Oktober 21). Penelitian LP3ES Temukan Satu Akun Buzzer Politik Kantongi Sekitar Rp. 7 Juta per Bulan. Merdeka.com. Diakses pada Mei 21, 2022, dari https://www.merdeka.com/peristiwa/icw-beberkan-satu-akun-buzzer-politik-kantongi-sekitar-rp7-juta-tiap-bulan.html

Situs Web Instansi Pemerintah

Biro Humas, Hukum dan Kerjasama. (2021, Oktober 5). Gratifikasi dan Suap, Apa sih Bedanya? Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia. Diakses pada Desember 22, 2021, dari https://www.kemenkumham.go.id/berita/gratifikasi-dan-suap-apa-sih-bedanya

Situs Web Organisasi

World Health Organization. (2020, Desember 9). The Top 10 Causes of Death. Diakses pada Desember 22, 2021, dari https://www.who.int/news-room/fact-sheets/detail/the-top-10-causes-of-death

Referensi Lainnya

Silakan kunjungi situs web APA Style untuk menemukan format sumber kutipan lainnya.